//
PENINGKATAN KUALITAS SPERMATOZOA AYAM ARAB (GALLUS TURCICUS) YANG DIBERI PENAMBAHAN KOMBINASI PAKAN FERMENTASI DENGAN MULTI ENZIM DAN VITAMIN E DALAM RANSUM KOMERSIAL |
|
BACA FULL TEXT ABSTRAK Pemesanan Versi cetak |
|
Pengarang | Yossie Afriany. Kr - Personal Name |
---|---|
Abstrak/Catatan PENINGKATAN KUALITAS SPERMATOZOA AYAM ARAB (Gallus turcicus) YANG DIBERI PENAMBAHAN KOMBINASI PAKAN FERMENTASI DENGAN MULTI ENZIM DAN VITAMIN E DALAM RANSUM KOMERSIAL ABSTRAK Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh penambahan kombinasi pakan fermentasi dengan multi enzim dan vitamin E dalam ransum komersial terhadap peningkatan kualitas spermatozoa ayam arab. Penelitian ini merupakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) terdiri atas 4 perlakuan dengan 4 kali ulangan, yaitu : P0: 100% ransum komersial (N524), P1: 89,83% ransum komersial + 10% pakan fermentasi + 0,02% vitamin E + 0,15% multi enzim, P2: 79,83% ransum komersial + 20% pakan fermentasi + 0,02% vitamin E + 0,15% multi enzim, P3: 69,83% ransum komersial + 30% pakan fermentasi + 0,02% vitamin E + 0,05% multi enzim. Sampel semen dikoleksi pada hari ke 36 dengan metode masase. Data yang di peroleh di analiasis menggunakan analisis varian (ANAVA) dan dilanjutkan dengan uji Duncan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan kombinasi pakan fermentasi dengan multi enzim dan vitamin E dalam ransum komersial berpengaruh secara nyata (P | |
Tempat Terbit | |
Literature Searching Service |
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS) |
Share Social Media | |
Tulisan yang Relevan PERBANDINGAN KADAR TESTOSTERON AYAM KAMPUNG (GALLUS GALLUS DOMESTICUS) DAN AYAM ARAB (GALLUS TURCICUS) YANG DIBERI KOMBINASI PAKAN FERMENTASI DENGAN MULTI ENZIM PENCERNAAN DAN VITAMIN E DALAM RANSUM KOMERSIAL (Fajri Vima Sananda, 2018) |
|
Kembali ke sebelumnya | |