Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN KELAS VIII SMP NEGERI 1 KLUET TENGAH KABUPATEN ACEH SELATAN
Pengarang
Nasir. S - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1106102100015
Fakultas & Prodi
Fakultas / / PDDIKTI :
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan., 2013
Bahasa
Indonesia
No Classification
808.831
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
Kata Kunci: Hasil Pembelajaran, Menulis Cerpen.
Penelitian ini berjudul Pelaksanaan Pembelajaran Menulis Cerpen Kelas VIII SMP Negeri 1 Kluet Tengah Kabupaten Aceh Selatan. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran menulis cerpen pada siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kluet Tengah Kabupaten Aceh Selatan dan untuk mendeskripsikan hasil pembelajaran menulis cerpen pada siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kluet Tengah Kabupaten Aceh Selatan. Subjek penelitian ini adalah guru bidang studi Bahasa Indonesia dan siswa kelas VIII-3 yang berjumlah 28 orang siswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan instrumen observasi dan dokumentasi. Data dalam penelitian ini dianalisis dengan teknik kualitatif, dengan mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran menulis cerpen. Hasil penelitian menunjukkan pelaksanaan pembelajaran menulis cerpen di kelas VIII-3 SMPN 1 Kluet Tengah dilaksanakan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share (TPS), dalam pelaksanaannya siswa kleas VIII-3 dituntut berfikir, berpasangan, dan berbagi tentang bagaimana cara menulis cerpen dengan baik dan benar. Hasil pembelajaran menulis cerpen pada siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kluet Tengah Kabupaten Aceh Selatan, sebanyak 80,77% siswa dinyatakan telah tuntas hasil belajarnya dengan nilai rata-rata sebanyak 67,11.
Tidak Tersedia Deskripsi
PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 DARUL IMARAH, ACEH BESAR (Fitria Cikita, 2014)
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN DI KELAS II SMP NEGERI 2 BANDA ACEH (Laila Tussaumi, 2021)
KEMAMPUAN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 11 BANDA ACEH MENULIS TEKS CERPEN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR SERI (Mona Raisa Hanum, 2016)
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK PAIRED STORY TELLING PADA SISWA KELAS XI IPA-1 SMA INSHAFUDDIN BANDA ACEH (Cut Nabilla Kesha, 2017)
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN CERPEN DI RN SMA NEGERI 12 BANDA ACEH (Rismalia, 2014)