Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP NIAT PERILAKU DENGAN KEPUASAN EMOSIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA HERMES PALACE HOTEL KOTA BANDA ACEH
Pengarang
Ichwan Hassafa - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1201102010123
Fakultas & Prodi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis / Manajemen (S1) / PDDIKTI : 61201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala., 2016
Bahasa
Indonesia
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari kualitas
pelayanan, citra perusahaan terhadap niat perilaku dengan kepuasan emosional
sebagai variabel mediasi. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah
konsumen Hermes Palace Hotel Kota Banda Aceh. Metode penelitian ini
menggunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian. Propotional sampling yang
digunakan sebagai teknik pengambilan sampel. Metode analisis Hierarchical
Linear Modeling (HLM) digunakan sebagai metode analisis untuk mengetahui
pengaruh dari variabel-variabel yang terlibat. Hasil penelitian ini menunjukan
bahwa kualitas pelayanan kualitas pelayanan berpengaruh secara positif terhadap
niat perilaku, citra perusahaan berpengaruh positif terhadap niat perilaku, kualitas
pelayanan dan citra perusahaan berpengaruh positif terhadap niat perilaku
dimediasikan oleh kepuasan emosional. Selain itu diperoleh hasil bahwa kepuasan
emosional memediasi secara penuh pengaruh dari kualitas pelayanan terhadap niat
perilaku dan kepuasan emosional memediasi secara partial pengaruh dari citra
perusahaan terhadap niat perilaku.
Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Citra Perusahaan, Kepuasan Emosional,
Niat Perilaku
Tidak Tersedia Deskripsi
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN NILAI YANG DIRASAKAN TERHADAP NIAT PERILAKU DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PAPA RESTAURANT BANDA SEAFOOD KOTA BANDA ACEH (Agustian Rizaldi, 2016)
PENGARUH HOTEL IMAGE DAN CUSTOMER STATISFACTION TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DI HOTEL HERMES PALACE BANDA ACEH (ZIA MAULANA, 2019)
PENGARUH CONSUMER BASED-BRAND EQUITY TERHADAP KESETIAAN MEREK DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI ( KAJIAN PADA HERMES PALACE HOTEL BANDA ACEH ) (MARDHATILLAH, 2017)
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KELOYALITASAN YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN PELANGGAN PADA MASKAPAI LION AIR (LIA FITRIA, 2021)
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KEPERCAYAAN, CITRA PERUSAHAAN TERHADAP LOYALITAS MEREK DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA MASKAPAI GARUDA INDONESIA (Reyghana Louisrianda, 2017)