//
PENGARUH KEADILAN OGANISASIONAL, KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN ACEH UTARA |
|
![]() |
BACA FULL TEXT ABSTRAK Pemesanan Versi cetak |
Pengarang | Aidil Mursal - Personal Name |
---|---|
Subject | LEADERSHIP ORGANIZATION JOB SATIFAKTION - PERSONNEL MANAGEMENT |
Bahasa | Indonesia |
Fakultas | Prog. Studi Magister Manajemen |
Tahun Terbit | 2015 |
Abstrak/Catatan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) pengaruh keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, dan kepemimpinan transaksional terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara (2) pengaruh keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, kepemimpinan transaksional, dan kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara (3) pengaruh tidak langsung keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, dan kepemimpinan transaksional terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara melalui kepuasan kerja. Lokasi penelitian ini dilakukan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara. Adapun yang menjadi objek penelitian ini adalah pengaruh keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, dan kepemimpinan transaksional terhadap kepuasan kerja dan dampaknya pada kinerja pegawai Dinas Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara, dengan jumlah responden sebanyak 162 orang responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, dan kepemimpinan transaksional secara simultan maupun parsial berpengaruh terhadap kepuasan kerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara kemudian keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, kepemimpinan transaksional, dan kepuasan kerja baik secara simultan maupun parsial berpengaruh terhadap kinerja kinerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara. Hasil penelitian juga menunjukkan terdapat pengaruh tidak langsung antara keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, dan kepemimpinan transaksional terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara melalui kepuasan kerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Utara. | |
Tempat Terbit | Banda Aceh |
Literature Searching Service |
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS) |
Share Social Media | |
Tulisan yang Relevan PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN TRANSAKSIONAL TERHADAP KETERIKATAN PEGAWAI DAN DAMPAKNYA TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR PADA DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA PROVINSI ACEH (ISMUL, 2020) |
|
Kembali ke sebelumnya | |