Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
GAMBARAN FAKTOR RISIKO DIABETES MELLITUS TIPE II PADA PASIEN POLI ENDOKRIN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH
Pengarang
Cut Maulida - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0607101010025
Fakultas & Prodi
Fakultas Kedokteran / Pendidikan Dokter (S1) / PDDIKTI : 11201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Kedokteran., 2013
Bahasa
Indonesia
No Classification
616.462
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Diabetes mellitus merupakan suatu penyakit menahun yang ditandai oleh kadar
glukosa darah melebihi normal dan gangguan metabolisme karbohidrat, lemak dan
protein yang disebabkan oleh kekurangan hormon insulin secara relatif maupun
absolut. Di Provinsi Aceh, diperkirakan penderita diabetes tahun 2010 sebanyak 21%
dan di Banda Aceh berdasarkan hasil pendataan pada tahun 2010 bahwa terdapat
8.192 kasus DM. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran faktor risiko
diabetes melitus di Poliklinik Endokrin Rumah Sakit Umum dr. Zainoel Abidin
(RSUDZA) Banda Aceh. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan desain
cross sectional. Sampel yang diteliti adalah pasien penderita diabetes yang melakukan
rawat jalan di Poliklinik Endokrin Rumah Sakit Umum dr. Zainoel Abidin (RSUDZA)
Banda Aceh tahun 2013. Pengambilan sampel menggunakan teknik accidental
sampling dengan wawancara dan mengumpulkan data sekunder yang diperoleh dari
rekam medik dan didapatkan sampel sebanyak 265 pasien. Hasil Penelitian
menunjukkan karakteristik dari 265 pasien penderita DM yang menjalani rawat jalan
di poliklinik endokrin RSUDZA Banda Aceh berdasarkan jenis kelamin hampir sama
yaitu 135 pasien laki-laki dan 130 pasien perempuan, sebagian besar berada dalam
kategori usia dewasa tua (77%), sebagian besar tidak memiliki faktor risiko hipertensi
(54%), dan sebagian besar tidak memiliki faktor risiko keturunan (55%).
Tidak Tersedia Deskripsi
HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG LATIHAN FISIK DENGAN MOTIVASI MELAKUKAN LATIHAN FISIK PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE II DI POLIKLINIK ENDOKRIN BLUD RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2012 (zuhri ramadhan, 2015)
GAMBARAN FAKTOR RISIKO DIABETES MELLITUS
TIPE II PADA PASIEN POLI ENDOKRIN DI RUMAH
SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN
BANDA ACEH (Cut Maulida, 2013)
PERBANDINGAN PH SALIVA PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 TERKONTROL DAN TIDAK TERKONTROL (STUDI PADA RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH) (NELFIA YUNANDA, 2017)
GAMBARAN GAYA HIDUP PASIEN DIABETES MELLITUS DI POLIKLINIK ENDOKRIN RSUD DR. ZAINOEL ABIDINRNBANDA ACEH TAHUN 2012 (SARTINA, 2014)
GAMBARAN GAYA HIDUP PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2 SEBELUM MENDERITA DIABETES DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH RNDR. ZAINOEL ABIDIN TAHUN 2010 (muhajir, 2014)