GAMBARAN FUNGSI MANAJEMEN DALAM PELAYANAN KEPERAWATAN DI RUANG RAWAT INAP RUM…
Dalam keperawatan, manajemen berhubungan dengan perencanaan (planning), pengorganisasian (organizing). pengaturan staf (staffing). pengarahan (directing) dan pengendalian (controlling) aktivitas-aktivitas upaya keperawatan atau divisi departemen keperawatan dan dari sub-unit departemen. Oleh karena itu seorang perawat terutama perawat manajer dituntut untuk dapat melaksanakan fungsi-fungsi manajemen ini untuk membe…
HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAY…
Kecerdasan emosional mempunyai ikatan erat dengan keberhasilan bekerja, seorang
perawat yang memiliki kecerdasan emosional baik senantiasa mempunyai
kemampuan dalam berinteraksi. Kecerdasan emosional meliputi: kesadaran diri, mengelola emosi, memotivasi diri, empati, dan keterampilan sosial. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan kecerdasan emosional perawat dengan kepuasan pasien terhadap pelayanan kesehatan di ruang rawat inap kelas …
GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DI RU…
Komunikasi terapeutik yang dilakukan perawat masih menjadi isu dikalangan masyarakat karena harapan pasien tidak sesuai dengan kenyataan yang diterima. Keberhasilan komunikasi terapeutik sangat ditentukan oleh tingkat kepuasan pasien berdasarkan atas 4 fase komunikasi terapeutik yaitu : pre orientasi, orientasi, kerja, dan terminasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi gambaran tingkat kepuasan pasien terhadap komunikasi teurapeutik perawat di Rumah Sakit Pendidikan Universitas …
HUBUNGAN PEMENUHAN HAK- HAK PASIEN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG …
Hak adalah kekuasaan atau kewenangan yang dimiliki oleh seseorang atau suatu badan hukum untuk mendapatkan atau memutuskan untuk berbuat sesuatu. Hak pasien adalah hak- hak pribadi yang dimiliki seorang pasien. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi hubungan pemenuhan ha- hak pasien dengan tingkat kepuasan pasien di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Umum Meuraxa Banda Aceh yang meliputi pemenuhan hak pasien untuk mendapat informasi tentang tatatertib; hak pas…