ANALISIS SENYAWA FENOL DALAM AIR LIMBAH RUMAH SAKIT UMUM DR. ZAINOEL ABID…
Telah dilakukan analisis senyawa fenol dalam air limbah RSUZA Banda Aceh secara spektrofotometri menggunakan pengompleks 4-aminoantipirin. Pengujian sampel dilakukan pada dua tempat yang berbeda yaitu air limbah sebelum pengolahan dan sesudah pengolahan. Hasil pengukuran konsentrasi senyawa fenol untuk sampel air limbah sebelum pengolahan adalah 2,52- 7,75 ppm, sedangkan sampel air limbah sesudah pengolahan adalah 0,02 - 0.43 ppm. Air limbah yang dibuang ke lingkungan masih memenuhi …
ANALISIS KADAR LOGAM HG, CD, CR DAN ZN DI PERAIRAN SUNGAI KRUENG ACEH KOTA…
Telah dilakukan analisis kadar Logam Hg. Cd, Cr, dan Zn di perairan sungai Krueng Aceh kota Banda Aceh dengan metode Spektrofotometri Serapan Atom (SSA) yang bertujuan untuk mengetahui konsentrasi dan distribusi logam-logam tersebut di sepanjang DAS. Dari hasil penelitian selama tiga bulan didapat rata-rata kadar logam Hg sebesar 1,4195 ppb. Cd sebesar 0,0252 ppm, Cr sebesar 0,3553 ppm dan Zn sebesar 0,0878 ppm. Interaksi anta…
OPTIMASI SISTEM INJEKSI ALIR OFF-LINE SPEKTROFOTOMETRI PADA PENENTUAN ION …
Telah dilakukan penelitian tentang optimasi sistem injeksi alir off-line spektrofotometri pada penentuan ion Fe(II) dalam air. Rangkaian sistem injeksi alir dibuat dan dirangkai secara sederhana menggunakan koil tygon untuk mengalirkan sampel dan reagen agar terbentuk kompleks [Fe(C12H8N2)3]2+. Optimasi parameter yang dilakukan untuk mernperoleh kondisi optimum yaitu penentuan panjang gelombang maksimum Fe', kecepatan laju alir NH,OH.HCI seb…
ANALISIS KADAR TIMBAL (PB) PADA SAYUR BAYAM DI PASAR ULEE KARENG, PEUNAYONG …
Telah dilakukan analisis kadar timbal (Pb) pada sayur bayam di Pasar Ulee Kareng, Peunayong dan Setui Banda Aceh. Pada Bulan Agustus 2008 sampel diambil pada pukul 07.30 WIB dan Bulan September 2008 pukul 17.00 WIB. Selanjutnya sampel diletakkan di ketiga pasar di atas dan diambil pada pukul 17.00 WIB. Sampel dipreparasi dengan metode destruksi basab sebelum dianalisa deogan spektrofotometri serapan atom (SSA). Kenaikan kadar logam Pb …
PERBANDINGAN METODE POTENSIOMETRI MENGGUNAKAN BIOSENSOR UREA DENGAN METODE…
Telah dilakukan analisis urea dalam larutan serum dengan metode potensiometn menggunakan biosensor urea berbasis membran khitosan. Hasil pengukuran dibandingkan dengan metode spektrofotometri. Pada metode potensiomeri digunakan biosensor urea berbasis membran khitosan sebagai matriks immobilisasi urease pada elektroda pH. Elektroda tersebut digunakan untuk menentukan potensial larutan standar urea dengan konsentrasi 10.1 - 10-8 M dengan konsentrasi urea dalarn larutan serum a…
AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN ANTIBAKTERI DARI EKSTRAK ETANOL AKAR SENGGANI (MELA…
Nuri, Siti. 2018. aktivitas antioksidan dan antibakteri dari ekstrak etanol akar senggani (Melastoma malabathricum L.). Skripsi, Jurusan Pendidikan Kimia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala. Pembimbing:
(1) Prof. Dr. Musri, M.Sc., (2) Dra. Erlidawati, M..Si
Kata kunci: maserasi, antioksidan, antibakteri, akar senggani
Telah dilakukan penelitian tentang aktivitas antioksidan dan antibakteri dari ekstrak etanol akar senggani (Melastoma malabathricum L.).…
- PROGRAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI, KESEHATAN DAN REKREASI JURUSAN PENDIDIKAN OLAHRGA FAKULTAS KEGURUA, Banda Aceh - 2018
- Baca Selengkapnya