STRUKTUR KOMUNITAS REKRUTMEN KARANG PADA SEAWALL DI PANTAI ULEE LHEUE KOTA B…
Putra Maulana
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur komunitas rekrut karang yang meliputi keanekaragaman, keseragaman, dan dominansi pada Seawall di Pantai Ulee Lheue Kota Banda Aceh, kecamatan Meuraxa. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2014 hingga Januari 2015, menggunakan metode sistematik sampling, pengambilan data rekrut karang dilakukan pada 10 plot yang mewakili ekosistem Seawall (5 plot pada bagian dalam dan 5 plot pada bagian luar Seawall. Setiap plot dilakukan 5 kali pe…
- Fakultas Kelautan dan perikanan, Banda Aceh - 2015
- Baca Selengkapnya