Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN DI INDONESIA
Adhityas Firdaus
ABSTRAK FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN DI INDONESIA Oleh : Adhityas Firdaus NPM : 1901201010020 Pembimbing 1 : Dr. Taufiq C. Dawood, SE, M.Ec.Dev Pembimbing 2 : Dr. Muhammad Abrar, SE, M. Si Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari laju pertumbuhan ekonomi, rata-rata lama sekolah, rasio ketergantungan, dan angka harapan hidup terhadap penduduk miskin di Indonesia. Penelitian ini menggunakan data panel yang terdiri dari 34 provinsi di Ind…
- Fakultas Ekonomi dan Bisnis (S2), Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PROSES PERENCANAANRNRKP DESA (STUDI KASUS DESA B…
MOHD. RIZKI MAULANA
ABSTRAK Judul : Partisipasi Masyarakat Dalam Proses Perencanaan RKP Desa (Studi Kasus Desa Bayeun Kecamatan Rantau Selamat Kabupaten Aceh Timur) Penulis : Mohd Rizki Maulana NIM : 1701101010048 Fakultas/Jurusan : Ekonomi dan Bisnis/Ekonomi Pembangunan Pembimbing : Dr. Muhammad Abrar, S.E,. M.Si. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui partisipasi masyarakat Desa Bayeun dalam perencanaan, pelaksanaan, pemanfaatan, dan evaluasi. Dilakukan di Desa Bayeun Kecamatan Rantau Selamat K…
- Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
PENGARUH SUKU BUNGA, PENDAPATAN, DAN INFLASI TERHADAP PERMINTAAN UANG ELEKTRO…
Lidyana Dinda
Penelitian ini untuk mengkaji dinamika permintaan uang elektronik di ASEAN-3. Data bulanan panel diperkirakan dengan menggunakan model regresi kuanttil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pendapatan dan inflasi mempengaruhi permintaan uang elektronik. Sebaliknya, suku bunga tidak mempengaruhi permintaan uang elektronik. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi tambahan kepada masyarakat ASEAN-3, dengan meningkatnya minat masyarakat terhadap uang elektronik, otoritas…
- Program Studi Magister Ilmu Ekonomi, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya