Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
MUSYAWARAH RENCANA PEMBANGUNAN GAMPONG WISATARN(STUDI PARTICIPATORY RURAL APP…
SURYA FIRDAUSDIN
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran Forum Musrenbang sebagai konsep pembangunan partisipatif. Perkembangan gampong Ujung Batee dari predikat gampong tertinggal menjadi gampong wisata menjadi bahan kajian yang menarik untuk analisis sosiologi pedesaan untuk melihat bagaimana partisipasi masyarakat Gampong Ujung Batee dalam pembangunan gampong wisata dengan melihat keterlibatan masyarakat dalam proses musyawarah rencana pembangunan gampong (Musrenbang) dengan menggunakan p…
- Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
PERKEMBANGAN PERILAKU REMAJA DISABILITAS (STUDI KASUS INTERAKSI SOSIAL SISWA…
FATHILDA
Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana perkembangan perilaku remaja disabilitas tuna rungu dan upaya yang dilakukan oleh guru sebagai role model dalam meningkatkan perkembangan perilaku remaja disabilitas tuna rungu di SDLB Bukesra Kota Banda Aceh. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan Teori Perkembangan Perilaku G. Herbert Mead. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif pendekatan deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian ini maka dap…
- Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
PERTUKARAN SOSIAL DAN STRATEGI BERTAHAN PELAKU USAHA KULINER DI KOTA BANDA AC…
Misbahuddin
ABSTRAK Pandemi covid-19 berdampak besar terhadap keberlangsungan hidup pelaku usaha kuliner dalam mengembangkan dan mempertahankan usahanya. Penelitian ini menjelaskan pertukaran sosial dan strategi bertahan pelaku usaha kuliner di Kota Banda Aceh selama pandemi covid-19 dengan melihat aktivitas ekonomi yang terjadi. Menganalisis fenomena tersebut penelitian ini menggunakan teori pertukaran sosial dari Gerge C. Homans. Metode penelitian yang digunakan k…
- Fakultas Imu Sosial dan Politik, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya
PENGARUH PENGGUNAAN YOUTUBE TERHADAP INTERAKSI SOSIAL ANAK DENGAN LINGKUNGAN …
YULI ARYUNI
ABSTRAK Pada masa pandemi covid-19 pembelajaran jarak jauh meningkatkan intensitas penggunaan Youtube pada anak, terutama pada pembelajaran daring yang mengharuskan anak untuk belajar dirumah sehingga membuat anak sering mengakses Youtube. Hal ini membuat anak yang awalnya sering berinteraksi diluar dengan orang-orang, guru, dan teman sebayanya menjadi terpengaruhi. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran secara kuantitatif mengenai pengaruh yang diberikan oleh penggunaan Youtube …
- Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Banda Aceh - 2022
- Baca Selengkapnya